Kamar mandi menjadi salah satu bagian penting pada sebuah hunian. Selain memiliki fungsi yang penting untuk mandi, buang air besar, atau buang air kecil, juga menjadi ruangan yang wajib diperhatikan keindahannya. Terdapat ide desain kamar mandi mewah untuk jadi referensi berikut ini.
1. Mengadopsi Sentuhan Batu Alam
Kamar mandi yang memunculkan kesan mewah dan elegan
bisa Anda mulai dengan menggunakan sentuhan batu alam. Material ini akan
memberikan nuansa alami. Sentuhan ini sangat cocok untuk menjadikan ruangan
tampak lebih elegan. Warna-warna alami seperti cokelat menjadikan kamar mandi
terasa bersih dan sejuk.
Penggunaan sentuhan batu alam ini merupakan ide terbaik untuk memunculkan kesan mewah dan elegan. Selain itu, tambahkan sejumlah perabotan dengan warna senada sehingga ruangan tetap terasa nyaman tanpa berlebihan dari kombinasi pewarnaan.
2. Menggunakan Warna-Warna yang Solid
Pada ide kamar mandi mewah dan elegan berikutnya
adalah dengan menggunakan warna-warna yang solid. Nuansa mewah akan sangat
terasa jika ruangan bersih dan rapi. Oleh sebab itu, pemilihan warna sangat
berperan penting. Warna solid yang banyak digunakan adalah putih karena kesan
luas dan bersih di ruangan juga menimbulkan nuansa yang elegan karena tidak
banyak warna.
Gaya ruangan yang simple dengan pemilihan warna putih
selain memberikan kesan bersih dan mewah, juga menjadikan tampak lebih luas.
Ini juga akan semakin baik jika Anda menambahkan sejumlah perabot dengan warna
senada atau berbeda namun bernuansa alam. Penambahan kaca juga sangat
disarankan dalam membuat kamar mandi mewah.
3. Memakai Aksen Keramik
Aksen keramik juga menjadi ide brilian untuk
menciptakan nuansa mewah dan elegan di ruang tamu. Material yang biasanya
digunakan di lantai ini dapat Anda gunakan untuk bagian dinding-dinding kamar
mandi. Dengan penampilan yang mengkilap, maka ruangan akan mempunyai nuansa
elegan sehingga nyaman dan indah. Pilih keramik dengan warna yang soft atau
bertemakan monokrom.
Untuk pemilihan desain keramiknya, Anda dapat memilih
yang artistik bukan yang norak atau berlebihan. Dengan gaya sedikit klasik dan
abstrak akan membuat kamar mandi terasa lebih unik dan tentu kesan mewah akan
muncul.
Itulah ide desain kamar mandi mewah yang bisa
jadi referensi. Dapatkan berbagai jenis perabotan untuk kamar mandi Anda di www.kohler.co.id. Produk yang diberikan
sangat beragam dengan kualitas terbaik. Tidak hanya itu saja, temukan ragam
perabotan rumah tangga lain dengan harga sesuai jaminan mutu seperti contohnya
perabotan untuk kamar mandi dan dapur dengan model yang menarik. Yuk, beli
produk Kohler sekarang!
Emoticon